Kirim 19 Siswa SMA ke Olimpiade Internasional

- Editor

Selasa, 29 Juni 2010

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sembilan belas siswa SMA yang berprestasi dalam olimpiade sains tingkat nasional akan berangkat mengikuti olimpiade internasional. Dalam waktu berbeda, mereka akan berangkat mewakili Indonesia dalam empat olimpiade internasional.

Enam siswa akan berangkat ke Astana, Kazakstan, untuk mengikuti International Mathematical Olimpiad (IMO), 2-14 Juli. Lalu, empat siswa akan mengikuti International Biology Olimpiad (IBO) di Changwon, Korea Selatan, 10-18 Juli. Sedangkan lima siswa yang lain menuju Zagreb, Kroasia, untuk mengikuti olimpiade fisika pada 17-25 Juli. Terakhir, empat siswa tampil dalam International Chemistry Olimpiad (ICHO) di Tokyo, Jepang, 19-28 Juli.

Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) M. Nuh sangat mendorong keikutsertaan para siswa berprestasi itu di ajang olimpiade internasional. Bahkan, Mendiknas siap memberikan beasiswa kepada para siswa tersebut untuk melanjutkan studi di perguruan tinggi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Kami menyiapkan anggaran khusus untuk beasiswa studi di perguruan tinggi bagi mereka yang mengharumkan nama bangsa,” ungkap M. Nuh di kantornya kemarin (28/6).

M. Nuh mengatakan, tahun ini Kemendiknas menganggarkan dana untuk beasiswa hingga Rp 1 triliun. Beasiswa tersebut tidak hanya untuk siswa berprestasi di bidang akademik, tapi juga mereka yang berprestasi di bidang nonakademik. (nuq/c3/ari)

Sumber: Jawa Pos, 29 Juni 2010

Yuk kasih komentar pakai facebook mu yang keren

Informasi terkait

Baru 24 Tahun, Maya Nabila Sudah Raih Gelar Doktor dari ITB
Metode Sainte Lague, Cara Hitung Kursi Pileg Pemilu 2024 dan Ilustrasinya
Jack Ma Ditendang dari Perusahaannya Sendiri
PT INKA Fokus pada Kereta Api Teknologi Smart Green, Mesin Bertenaga Air Hidrogen
7 Sesar Aktif di Jawa Barat: Nama, Lokasi, dan Sejarah Kegempaannya
Anak Non SMA Jangan Kecil Hati, Ini 7 Jalur Masuk UGM Khusus Lulusan SMK
Red Walet Majukan Aeromodelling dan Dunia Kedirgantaraan Indonesia
Penerima Nobel Fisika sepanjang waktu
Berita ini 0 kali dibaca

Informasi terkait

Senin, 1 April 2024 - 11:07 WIB

Baru 24 Tahun, Maya Nabila Sudah Raih Gelar Doktor dari ITB

Rabu, 21 Februari 2024 - 07:30 WIB

Metode Sainte Lague, Cara Hitung Kursi Pileg Pemilu 2024 dan Ilustrasinya

Rabu, 7 Februari 2024 - 14:23 WIB

Jack Ma Ditendang dari Perusahaannya Sendiri

Rabu, 7 Februari 2024 - 14:17 WIB

PT INKA Fokus pada Kereta Api Teknologi Smart Green, Mesin Bertenaga Air Hidrogen

Rabu, 7 Februari 2024 - 14:09 WIB

7 Sesar Aktif di Jawa Barat: Nama, Lokasi, dan Sejarah Kegempaannya

Rabu, 3 Januari 2024 - 17:34 WIB

Red Walet Majukan Aeromodelling dan Dunia Kedirgantaraan Indonesia

Minggu, 24 Desember 2023 - 15:27 WIB

Penerima Nobel Fisika sepanjang waktu

Selasa, 21 November 2023 - 07:52 WIB

Madura di Mata Guru Besar UTM Profesor Khoirul Rosyadi, Perubahan Sosial Lunturkan Kebudayaan Taretan Dibi’

Berita Terbaru

US-POLITICS-TRUMP

Berita

Jack Ma Ditendang dari Perusahaannya Sendiri

Rabu, 7 Feb 2024 - 14:23 WIB