Georgetown University Diakui Sebagai Kampus HI Terbaik di Dunia

- Editor

Senin, 2 Februari 2015

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jika Anda mahasiswa hubungan internasional (HI) dan ingin melanjutkan S2 di bidang yang sama, Georgetown Uninversity adalah pilihan yang tepat. Kampus yang terletak di Washington DC tersebut kembali dinobatkan sebagai kampus terbaik untuk program master HI.


Georgetown mengalahkan kampus-kampus papan atas seperti Harvard, Johns Hopkins, Princeton, Tuft, dan Columbia University. Adalah majalah terkemuka Foreign Policy yang merilis peringkat tersebut padaberdasarkan survei yang dilakukan oleh Teaching, Research, and the International Policy (TRIP) project dari College of William and Mary. Survei itu melibatkan 1.615 akademisi HI dari 1.375 kampus di Amerika.

Ini adalah kali keempat Foreign Policy menempatkan program master HI Georgetown University, atau yang secara resmi bernama Edmund A. Walsh School of Foreign Service (SFS), di papan teratas. Sebelumnya pada tahun 2007, 2009, dan 2012, Georgetown University menempati posisi serupa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

020514_george“Kami bangga sekaligus tersanjung Georgetown University kembali meraih peringkat atas di bidang hubungan internasional. Ini merupakan penghargaan yang besar buat mahsiswa, fakultas dan staf Georgetown, serta menjadi bukti kebijaksanaan dari komitmen kami terhadap pendidikan dan pelayanan kemanusiaan,” kata dekan interim SFS, James Reardon-Anderson, seperti dikutip dari laman resmi kampus, Senin (26/1/2015).

Berikut daftar 10 besar kampus HI terbaik untuk program master versi Foreign Policy tahun 2015:

1. Georgetown University (58,61%)
2. Johns Hopkins University (47,76%)
3. Harvard University (46,31%)
4. Princeton University (33,33%)
5. Columbia University (31,21%)
6. Tuft University (29,08%)
7. George Washington University (26,06%)
8. American university (17,11%)
9. London School of Economics (13,42%)
10. Stanford University (5,37%)

(vid/vid)

Shohib Masykur – detikNews

Sumber: detik.com, Senin, 02/02/2015

Posted from WordPress for Android

Yuk kasih komentar pakai facebook mu yang keren

Informasi terkait

Tak Wajib Publikasi di Jurnal Scopus, Berapa Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen untuk Angka Kredit?
Empat Bidang Ilmu FEB UGM Masuk Peringkat 178-250 Dunia
Siap Diuji Coba, Begini Cara Kerja Internet Starlink di IKN
Riset Kulit Jeruk untuk Kanker & Tumor, Alumnus Sarjana Terapan Undip Dapat 3 Paten
Ramai soal Lulusan S2 Disebut Susah Dapat Kerja, Ini Kata Kemenaker
Lulus Predikat Cumlaude, Petrus Kasihiw Resmi Sandang Gelar Doktor Tercepat
Kemendikbudristek Kirim 17 Rektor PTN untuk Ikut Pelatihan di Korsel
Ini Beda Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Versi Jepang dan Cina
Berita ini 4 kali dibaca

Informasi terkait

Rabu, 24 April 2024 - 16:17 WIB

Tak Wajib Publikasi di Jurnal Scopus, Berapa Jurnal Ilmiah yang Harus Dicapai Dosen untuk Angka Kredit?

Rabu, 24 April 2024 - 16:13 WIB

Empat Bidang Ilmu FEB UGM Masuk Peringkat 178-250 Dunia

Rabu, 24 April 2024 - 16:09 WIB

Siap Diuji Coba, Begini Cara Kerja Internet Starlink di IKN

Rabu, 24 April 2024 - 13:24 WIB

Riset Kulit Jeruk untuk Kanker & Tumor, Alumnus Sarjana Terapan Undip Dapat 3 Paten

Rabu, 24 April 2024 - 13:20 WIB

Ramai soal Lulusan S2 Disebut Susah Dapat Kerja, Ini Kata Kemenaker

Rabu, 24 April 2024 - 13:06 WIB

Kemendikbudristek Kirim 17 Rektor PTN untuk Ikut Pelatihan di Korsel

Rabu, 24 April 2024 - 13:01 WIB

Ini Beda Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Versi Jepang dan Cina

Rabu, 24 April 2024 - 12:57 WIB

Soal Polemik Publikasi Ilmiah, Kumba Digdowiseiso Minta Semua Pihak Objektif

Berita Terbaru

Tim Gamaforce Universitas Gadjah Mada menerbangkan karya mereka yang memenangi Kontes Robot Terbang Indonesia di Lapangan Pancasila UGM, Yogyakarta, Jumat (7/12/2018). Tim yang terdiri dari mahasiswa UGM dari berbagai jurusan itu dibentuk tahun 2013 dan menjadi wadah pengembangan kemampuan para anggotanya dalam pengembangan teknologi robot terbang.

KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO (DRA)
07-12-2018

Berita

Empat Bidang Ilmu FEB UGM Masuk Peringkat 178-250 Dunia

Rabu, 24 Apr 2024 - 16:13 WIB