Berita Kehutanan

Berita

Pemerintah Daerah Terlambat Mengatasi Kebakaran

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Kamis, 3 Oktober 2019 - 22:39 WIB

Kamis, 3 Oktober 2019 - 22:39 WIB

Pemerintah daerah bertanggung jawab mengatasi kebakaran hutan dan lahan. Namun yang terjadi, pemerintah daerah mengandalkan pusat untuk mengatasi hal tersebut.

Berita

Sanksi bagi Perusahaan Pembakar Lahan

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Rabu, 2 Oktober 2019 - 11:25 WIB

Rabu, 2 Oktober 2019 - 11:25 WIB

Pemerintah menyegel 64 perusahaan, 20 di antaranya perusahaan asing, yang lahan konsesinya terbakar. Perusahaan bertanggung jawab tanpa perlu dibuktikan asal apinya.

Berita

Hutan Alam Kian Tergerus, Bencana Terus Mengancam

Berita | Kehutanan | Selasa, 1 Oktober 2019 - 12:11 WIB

Selasa, 1 Oktober 2019 - 12:11 WIB

Forest Watch Indonesia mengumumkan deforestasi hutan alam Indonesia pada periode 2013-2017 mencapai 5,7 juta hektar atau 1,46 juta hektar per tahun. Kondisi deforestasi ini…

Berita

Jumlah Titik Panas Menyerupai pada 2015

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Selasa, 24 September 2019 - 13:11 WIB

Selasa, 24 September 2019 - 13:11 WIB

Jumlah titik panas dalam kebakaran tahun ini sudah menyerupai pada tahun 2015. Padahal, potensi kebakaran juga masih sangat tinggi karena kemarau masih belum berakhir…

Berita

Lahan Gambut di Muaro Jambi Sengaja Dibakar

Berita | Kehutanan | kesehatan | Lingkungan | Senin, 23 September 2019 - 11:29 WIB

Senin, 23 September 2019 - 11:29 WIB

Kebakaran hutan dan lahan gambut di Muaro Jambi diduga berasal dari areal dua perusahaan dengan luas masing-masing 500 hektar. Kebakaran ini menyebabkan langit Jambi…

Kendaraan menembus kabut asap tebal di Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Riau, terbakar, Kamis (19/9/2019). Kabut asap akibat kebakaran lahan dan hutan membuat jarak pandang terbatas. Pengendara dituntut hati-hati saat berkendara.



Kompas/Heru Sri Kumoro

19-9-2019

Berita

Generasi yang Terancam Hilang dalam Kabut Asap

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Jumat, 20 September 2019 - 10:17 WIB

Jumat, 20 September 2019 - 10:17 WIB

Kebakaran hutan dan lahan gambut tidak hanya berdampak pada kesehatan masyarakat saat ini. Kebakaran hutan dan lahan juga bisa menimbulkan petaka bagi generasi mendatang….

Berita

Upaya Memutus Langganan Asap Tahunan

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Minggu, 15 September 2019 - 00:41 WIB

Minggu, 15 September 2019 - 00:41 WIB

Sebagian Pulau Sumatera dan Kalimantan tertutup oleh kabut asap pekat akibat lalapan api yang menyambar hutan dan lahan kering. Lingkungan yang telah berubah serta…

Peta NASA Earth Observatory menunjukkan deteksi kebakaran aktif di Amerika Selatan (termasuk Brasil, Bolivia, Peru, Paraguay, Ekuador, Uruguay, Argentina utara, dan Kolombia barat laut), seperti yang diamati oleh Terra dan Aqua MODIS antara 15-22 Agustus 2019. - 

AFP / NASA / JOSHUA STEVENS / HO

Berita

Kebakaran Amazon Dipicu Deforestasi

Berita | kebencanaan | Kehutanan | Kamis, 29 Agustus 2019 - 11:27 WIB

Kamis, 29 Agustus 2019 - 11:27 WIB

Kebakaran hutan Amazon mencapai rekor terhebat sejak 2010. Kebakaran hutan hujan tropis terbesar di dunia ini telah memicu kekhawatiran global. Deforestasi dan pembukaan lahan…

Berita

Data KLHK Menunjukkan Moratorium Efektif Tekan Deforestasi

Berita | Kehutanan | Sabtu, 10 Agustus 2019 - 16:50 WIB

Sabtu, 10 Agustus 2019 - 16:50 WIB

Hasil analisis Greenpeace Indonesia terkait moratorium pemberian izin baru di hutan alam primer dan gambut selama delapan tahun terakhir yang menunjukkan ketidakefektifan menekan deforestasi…

Tolak Investasi Besar Di Wilayah Adat
Warga Malaumkarta Raya, Distrik Makbon, Kabupaten Sorong, Papua Barat, Rabu (20//2/2019) menarikan tarian Aklen untuk menyambut tamu yang datang ke kampung tersebut. Daerah ini mengembangkan pariwisata yang berpegang pada adat setelah menolok kehadiran investasi besar. Mereka ingin melindungi hutan dan laut wilayah adatnya dari kerusakan agar tetap memberi kehidupan.
KOMPAS/ICHWAN SUSANTO (ICH)

Berita

Pengakuan Hak Masyarakat untuk Selamatkan Bumi

Berita | Kehutanan | Sabtu, 10 Agustus 2019 - 16:27 WIB

Sabtu, 10 Agustus 2019 - 16:27 WIB

Pengakuan hak masyarakat adat penting untuk mitigasi perubahan iklim. Sebab, sekitar 22 persen gas karbon yang ada di hutan tropis dan subtropis itu berada…