Berita | teknologi | telekomunikasi | Senin, 1 Agustus 2016 - 12:14 WIB
Wilayah luas, ekonomi yang tumbuh, pesatnya perkembangan sains dan teknologi, dan tantangan menjaga ketahanan negara membuat penguasaan teknologi satelit bagi Indonesia adalah keniscayaan. Meski…
Berita | inovasi | Penerbangan | teknologi | transportasi | Jumat, 22 Juli 2016 - 11:47 WIB
Pesawat terbang jadi sarana transportasi yang mutlak diperlukan Indonesia sebagai negara kepulauan. Untuk mewujudkan kemandirian industri pesawat nasional, pemerintah harus konsisten memberikan dukungan dana…
Berita | inovasi | Lingkungan | teknologi | Kamis, 21 Juli 2016 - 22:42 WIB
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia bekerja sama dengan Badan Kerja Sama Internasional Jepang (JICA) dan Hakko Industry Co, Ltd memanfaatkan limbah batubara jadi bahan baku…
Berita | Ekonomi | teknologi | telekomunikasi | Rabu, 20 Juli 2016 - 14:49 WIB
Sembilan hari sejak diluncurkan dari Bandar Antariksa Guyana di Kourou, GuyanaPerancis, pada Sabtu (18 6), satelit BRIsat sudah mencapai orbit geostasioner pada ketinggian 35.766…
Berita | teknologi | telekomunikasi | Selasa, 21 Juni 2016 - 06:33 WIB
Peluncuran satelit milik Bank Rakyat Indonesia, akhir pekan lalu, menunjukkan masih besarnya kebutuhan satelit di Indonesia. Indonesia negara ketiga di dunia yang mengenal satelit,…
Berita | teknologi | telekomunikasi | Senin, 20 Juni 2016 - 07:03 WIB
“Ketika laju perubahan teknologi semakin pesat dan perilaku masyarakat cepat berubah, dunia pun sudah saling terkoneksi secara online dan digitalisasi menjadi bagian tak terpisahkan…
Berita | teknologi | telekomunikasi | Sabtu, 18 Juni 2016 - 05:47 WIB
Sehari sebelum peluncuran satelit BRIsat pada Jumat (17/6) petang waktu Guyana-Perancis atau Sabtu (18/6) subuh waktu Jakarta, semua persiapan lancar. Roket Ariane 5 pembawa…
Berita | teknologi | telekomunikasi | Jumat, 17 Juni 2016 - 06:45 WIB
Setelah tertunda delapan hari akibat kelainan konektor bahan bakar kriogenik pada roket peluncur, peluncuran satelit milik Bank Rakyat Indonesia, BRIsat, kembali ditunda sehari. Jadwal…
Berita | Penerbangan | Survei | teknologi | Kamis, 16 Juni 2016 - 07:28 WIB
Sejak ratusan atau bahkan ribuan tahun lalu, manusia sudah bermimpi untuk terbang. Manusia telah memeras otak mereka untuk melawan gravitasi dan terbang seperti burung….
Berita | inovasi | Pendidikan Tinggi | teknologi | Jumat, 10 Juni 2016 - 07:13 WIB
Rasanya tak ada hajatan mahasiswa bidang teknologi semeriah Kontes Robot Indonesia (KRI). Kemeriahan, kerja keras, kreativitas, semangat berkompetisi, dan kerelaan membagi kemampuan bercampur dalam…