sosok peneliti | Sabtu, 8 Juni 2019 - 12:08 WIB
Bayu Dwi Apri Nugroho sejak 2008 memikirkan cara memberikan informasi cuaca dan tanah secara akurat dan ”real time” kepada petani. Ia lantas merancang aplikasi…
sosok peneliti | Rabu, 5 Juni 2019 - 20:20 WIB
Prof Dr dr Samsuridjal Djauzi SpPD-KAI, FACP memegang prinsip menjadi dokter adalah bekerja untuk kemanusiaan.
Profil Ilmuwan | sosok peneliti | Kamis, 9 Mei 2019 - 12:52 WIB
Wisnu Jatmiko (45), Guru Besar Bidang Robotika dan Kecerdasan Buatan di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, mengatakan, sebenarnya dirinya sudah berada di zona nyaman…
sosok peneliti | Senin, 15 April 2019 - 10:28 WIB
Tidak banyak orang peduli terhadap daerah aliran sungai (DAS) di suatu wilayah, apalagi yang melintasi dua negara seperti Indonesia dan Timor Leste. Ludji Michael…
sosok peneliti | Senin, 8 April 2019 - 15:09 WIB
BANYAK orang bernama panggilan Eeng. Tetapi, kalau Eeng Badak mungkin cuma Haerudin Rukayah Sadjudin (44) saja yang punya. Nama sarjana biologi ini dikaitkan dengan…
sosok peneliti | Rabu, 20 Maret 2019 - 15:01 WIB
Sudah 40 tahun Krismono mendedikasikan hidupnya untuk ikan lokal dan ekosistem perairan. Bagi dia, kebanggaan terbesar adalah saat penelitiannya berguna untuk banyak orang.
sosok peneliti | Rabu, 13 Maret 2019 - 10:44 WIB
Konversi lahan di Kalimantan Barat mengancam kelestarian biodiversitas, termasuk tanaman obat. Pengetahuan masyarakat pun terdegradasi. Apalagi, pengetahuan itu hanya diwariskan secara lisan. Hal itu…
sosok peneliti | Kamis, 21 Februari 2019 - 11:24 WIB
Tahun 2009, Melta Rini Fahmi (42) bersama peneliti asal Perancis, Saurin Hem mendapatkan paten internasional untuk penelitian magot untuk pakan ikan di Indonesia. Awalnya,…
Berita | sosok peneliti | Selasa, 29 Januari 2019 - 13:49 WIB
Bagi arkeolog senior Truman Simanjuntak, arkeologi bukan hanya menyangkut masa lalu, melainkan juga masa sekarang. Arkeologi juga wajib memberikan nilai-nilai penting bagi kemanusiaan, sejarah,…
sosok peneliti | Kamis, 25 Oktober 2018 - 17:33 WIB
Di sela-sela kesibukannya sebagai peneliti utama Southwest Research Institute (SwRI), di Texas, AS, Zainal Abidin menyempatkan diri membuat konten video mata kuliah jurusan teknik…