Berita sosok peneliti

Sosok

Iqbal Elyazar: Jadikan Epidemiologi Memandu Indonesia

Sosok | sosok peneliti | Rabu, 20 Mei 2020 - 21:25 WIB

Rabu, 20 Mei 2020 - 21:25 WIB

Iqbal Elyazar (45), epidemiolog dari Eijkman Oxford Clinical Research Unit, terus bekerja untuk meneliti Covid-19 dan memberikan masukan pada pemerintah agar dapat mengambil keputusan…

Sosok

Hana Krismawati dan Elina Ciptadi, Berjuang untuk Penanganan Covid-19

Sosok | sosok peneliti | Rabu, 20 Mei 2020 - 21:21 WIB

Rabu, 20 Mei 2020 - 21:21 WIB

Hana Krismawati dan Elina Ciptadi turut berjuang dalam penanganan pandemi Covid-19. Hana berjibaku meneliti di Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan di Papua. Bersama teman-temannya,…

Profil Ilmuwan

Sri Budiarti Melawan Bakteri Resisten Antibiotik

Profil Ilmuwan | sosok peneliti | Selasa, 19 Mei 2020 - 10:23 WIB

Selasa, 19 Mei 2020 - 10:23 WIB

Sri Budiarti memilih mendalami mikrobiologi, terutama penelitian terapi bakteriofag untuk membunuh bakteri resisten antibiotik. Dengan penuh kesabaran, dia juga mendampingi mahasiswanya ikut dalam penelitian…

Profil Ilmuwan

Retno Wahyuningsih dan Mimpi Besar Peneliti Penyakit Jamur

Profil Ilmuwan | sosok peneliti | Selasa, 17 Maret 2020 - 19:34 WIB

Selasa, 17 Maret 2020 - 19:34 WIB

Riset yang dilakukan Retno bersama ahli lainnya akan mengubah manajemen penanganan TBC dalam jangka panjang, terutama untuk penyakit yang tidak sembuh atau resisten pada…

sosok peneliti

Krisma Lekitoo, Kamus Hidup Tanaman Kayu Endemik Papua

sosok peneliti | Kamis, 27 Februari 2020 - 15:23 WIB

Kamis, 27 Februari 2020 - 15:23 WIB

Krisma Lekitoo seperti kamus hidup untuk urusan tanaman kayu. Ia hapal sebagian besar dari 1.500-an spesies tanaman kayu dari Papua. Ia pun menjadi satu…

sosok peneliti

Dedikasi Amalia Rezeki Melindungi Bekantan dari Ancaman Kepunahan

sosok peneliti | Rabu, 26 Februari 2020 - 10:38 WIB

Rabu, 26 Februari 2020 - 10:38 WIB

Perhatian pada bekantan tak sebesar perhatian pada orang utan. Padahal bekantan juga termasuk satwa yang terancam punah. Amalia Rezeki berusaha menggerakkan orang untuk melindungi…

otomotif

Muhammad Nur Yuniarto, Melejit dengan Kendaraan Listrik

otomotif | sosok peneliti | Rabu, 19 Februari 2020 - 10:19 WIB

Rabu, 19 Februari 2020 - 10:19 WIB

Apa kabar proyek kendaraan listrik? Setelah melewati riset panjang, tim ITS yang dipimpin Muhammad Nur sudah bisa membuat mobil listrik dengan kandungan komponen 90…

Lingkungan

Muslim Mahardika dan Teknologi dari Dosen Teladan

Lingkungan | sosok peneliti | Jumat, 7 Februari 2020 - 10:15 WIB

Jumat, 7 Februari 2020 - 10:15 WIB

Muslim Mahardika, dosen teladan tingkat nasional, aktif membuat teknologi tepat guna, mulai penyaring air, pendaur ulang baterai litium, hingga penyambung tulang.

Profil Ilmuwan

Retno Purwanti Menjadi Garis Depan Sriwijaya

Profil Ilmuwan | sosok peneliti | Rabu, 8 Januari 2020 - 06:55 WIB

Rabu, 8 Januari 2020 - 06:55 WIB

Ketika Kedatuan Sriwijaya dianggap fiktif, perempuan asal Sleman, DI Yogyakarta, Retno Purwanti ini berada di garis depan.

Biologi

Ratna Stia Dewi Setia Meneliti Jamur Pengurai Limbah Batik

Biologi | Profil Ilmuwan | sosok peneliti | Sabtu, 21 Desember 2019 - 22:17 WIB

Sabtu, 21 Desember 2019 - 22:17 WIB

Dosen Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto Ratna Stia Dewi (39) setia meneliti jamur pengurai limbah. Lewat penelitian jamur pula, dia bersama mahasiswanya meraih medali perak…